Babinsa Koramil 0824/Jember Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung Kemitraan, Sudah Berbunga

    Babinsa Koramil 0824/Jember Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung Kemitraan, Sudah Berbunga

    JEMBER – Tanaman jagung kemitraan Kodim 0824/Jember dengan Kelompok Tani Sidomulyo Desa Lampeji seluas 50 hektare saat ini kondisinya sudah berbunga, hal ini sesuai hasil pemantauan Babinsa Lampeji Kopka Almat Heriyono pada Sabtu 11/05/2024.

    Lahan yang berada di Dusun Curah Laos Desa Lampeji Kecamatan Mumbulsari Kabupaten Jember tersebut dengan tanaman jangung jenis Pertiwi diharapkan mampu tumbuh subur dan berproduksi secara maksimal, dalam mebantu penguatan stock pangan komoditi jagung di pasaran.

    Danramil 0824/10 Mumbulsari Kapten Inf Syaifudin membenarkan adanya kegiatan Babinsa jajarannya tersebut, yang memiliki tugas tambahan melakukan pendampingan pertanian, sekaligus memantau pertumbuhan jagung kemitraan tersebut.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso membenarkan adanya kemitraan tersebut, dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, apalagi ketersediaan jagung saat ini sedang menipis di pasaran. Hingga harganya mengalami kenaikan. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/10...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Pendampingan...

    Berita terkait

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Pendampingan Pertanian Perawatan Tanaman Jagung, Dukung Peninguatan Ketahanan Pangan
    Perluasan Area Tanam Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Naikkan Air Sungai Bantu  Irigasi Lahan Petani Untuk Ditanami Jagung 
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersinergi Dengan IWK, Baksos Santuni Anak Yatim
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Dialog Dengan Petani Jagung  Bantu Kendala Irigasi Dengan Pompanisasi
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Pendampingan Pertanian Perawatan Tanaman Jagung, Dukung Peninguatan Ketahanan Pangan
    Perluasan Area Tanam Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Naikkan Air Sungai Bantu  Irigasi Lahan Petani Untuk Ditanami Jagung 
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersinergi Dengan IWK, Baksos Santuni Anak Yatim
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Dialog Dengan Petani Jagung  Bantu Kendala Irigasi Dengan Pompanisasi
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersinergi Dengan IWK, Baksos Santuni Anak Yatim
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari, Dukung Percepatan Tanam Padi
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Dialog Dengan Petani Jagung  Bantu Kendala Irigasi Dengan Pompanisasi
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Ikut Bantu Mediasai Orang Tua Yang Anaknya Tidak Mau Sekolah

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah

    Tags